LAMPUNG SELATAN Trienews.id – Anggota DPR RI Fraksi PDI Perjuangan Drs. H. Mukhlis Basri kembali menggelar kegiatan serap aspirasi masyarakat, sekaligus pembagian beras untuk rakyat dari Ketua DPR RI Puan Maharani kepada para pengurus, kader, simpatisan partai dan masyarakat di tataran akar rumput. Kali ini dilaksanakan di Kabupaten Lampung Selatan. …
Read More »Turut Berduka, Lapas Kalianda Gelar Doa Bersama Untuk Lapas Kelas I Tangerang
Lampung Selatan Trienews.id – Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Kalianda menggelar kegiatan Doa Bersama di Masjid At-Taubah Lapas Kalianda, Rabu (8/9). Kegiatan dilakukan untuk mendoakan agar Lapas Kelas I Tangerang cepat pulih dari musibah. Kegiatan dilakukan dengan memperhatikan Protokol Kesehatan yang ketat mengingat Pandemi. Kepala Lapas Kalianda, Dr. Tetra Destorie menuturkan …
Read More »Apel Lapas Kalianda: Koordinasi, Kedisiplinan, dan Tanggung Jawab Besar
Lampung Selatan Trienews.id : Apel merupakan sebuah tindak lanjut dari upaya penegakan Disiplin Kerja Aparatur Sipil Negara (ASN), khususnya Petugas Lapas Kalianda. Dalam Apel, Ditapuk sebuah Tanggung Jawab Besar, sebagai Wujud Komitmen dan Disiplin. Karena Apel juga digunakan sebagai sarana Koordinasi antara Atasan dan Jajaran. Dengan tetap menegakkan Prokes Pencegahan …
Read More »Kejar Ilmu Sampai Dapat
Lampung Selatan. Trienws.id : Mencerdaskan Kehidupan Bangsa merupakan salah satu tujuan Bangsa Indonesia yang tercantum dalam UUD 1945. Hal itu juga berlaku bagi Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kalianda yang ingin terus mengejar cita-cita. Selain mendapat Keterampilan, Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kalianda juga bisa mengejar ketertinggalan Wajib Sekolah dengan mengejar Paket …
Read More »Kejar Target, Harus Menjadi Manusia Produktif
Lampung Selatan Trienews.id : Untuk meraih hasil yang maksimal, harus ada Persiapan, Keterukuran, dan Perencanaan yang matang. Di Lapas Kalianda, berkat adanya Pembinaan Kreativitas, Warga Binaan Pemasyarakatan Lapas Kalianda sudah terbiasa untuk Mengejar Target Hasil Karya ataupun Hasil Budidaya. Yang salah satunya adalah Hasil Panen Budidaya Perikanan di Halaman Luar …
Read More »Dirkamtib Ditjenpas Tes Urin Acak Puluhan Warga Binaan Lapas Kalianda: Hasil Negatif, Tak Ditemukan Satupun WBP Positif Urin Napza
Lampung Selatan Trienews.id – Dirkamtib Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kemenkumham melakukan Tes Urin Napza secara kepada 25 Warga Binaan Pemasyarakatan Kelas IIA Kalianda, Jumat (28/8). Kegiatan dilakukan dengan memperhatikan Protokol Kesehatan Pencegahan Covid-19. Dalam kegiatan, Warga Binaan dibawa secara hati-hati dengan menggunakan masker dan mencuci tangan sebelum dan sesudah melakukan Tes …
Read More »Jelang Natal Dan Tahun Baru 2021 Polres Lampung Selatan Operasi Cipta Kondisi.
BAKAUHENI Trienews.com – Operasi cipta kondisi, jelang Natal dan tahun baru 2021 (Nataru) mulai dilaksanakan Polres Lampung Selatan (Lamsel). Berdasarkan pantauan, kesiapan ops tersebut dimulai sejak digelarnya apel gabungan bersama anggota Kodim 0421/LS dan Satpol-PP Lamsel, di Dermaga 5 Pelabuhan ASDP Bakauheni, Kamis (17/12/2020) pagi tadi. Aparat gabungan yakni terdiri …
Read More »SMSI Lamsel Salurkan Bantuan di Ponpes Faatihul Buldaan
Lampung Selatan Trienews.com – Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Lampung di pondok pesantren Faatihul Buldaan yang terletak di Desa Jatimulyo Kecamatan Jati Agung Kabupaten Lampung Selatan, Rabu (2/12/2020). Ketua SMSI Lampung Selatan, Vivo Trialito mengatakan, gerakan sosial yang di gagas disaat situasi pandemi covid-19 mewabah di Indonesia, semata-mata untuk meringankan …
Read More »Tony-Antoni Nomor Urut 2, Untuk Pilkada Lampung Selatan
Lampung Selatan Trienews.com – Pasangan Calon Bupati dan Wakil Bupati Lampung Selatan, Tony Eka Candra – Antoni Imam (Tony-Antoni), resmi mendapatkan nomor urut pada Pilkada 9 Desember 2020 mendatang. Pasangan yang diusung oleh tiga parpol elite yaitu Golkar (7 kursi), PKS (6 kursi) dan Demokrat (5 kursi) itu, memperoleh nomor …
Read More »Kabar Gembira, Calon Wakil Bupati Lampung Selatan H. Antoni Imam Dinyatakan Negatif Covid-19
Lampung Selatan Trienews.com – Kabar bahagia datang dari Bakal Calon Wakil Bupati Lampung Selatan H. Antoni Imam. Setelah sempat dinyatakan positif terkonfirmasi virus Covid-19 pada 3 September 2020 lalu dan harus menjalani isolasi mandiri selama 14 hari, kini sosok politisi sederhana ini setelah melakukan Test SWAB kembali di RSUD Abdul …
Read More »