Home / LAMPUNG / Lampung Utara / Peringati Hari Juang Kartika, Dandim 0412/LU Tabur Bunga

Peringati Hari Juang Kartika, Dandim 0412/LU Tabur Bunga

Lampung Utara

Trienews.com – Dalam rangka Peringatan Hari Juang Kartika Tahun 2019.Dandim 0412/LU, Letkol Inf Krisna Pribudi Sebagai Irup Upacara Tabur Bunga, Yang dipusatkan Taman Makam Pahlawan JL. Tjokoel Subroto, Kelutahan Kelapa Tujuh, Kecamatan Kotabumi Selatan, Kabupaten Lampung Utara, Senin (16/12/2019).

Hadir dalam Kegiatan Upacara Tersebut tersebut Sbb : Dandim 0412/LU, Letkol Inf Krisna Pribudi, Seluruh Perwira Staf Kodim 0412/LU, Seluruh Danramil Jajaran Kodim 0412/LU, 2 Pleton Anggota Kodim 0412/LU, Persit KCK Cabang XXII PD II Sriwijaya.

Adapun yang bertindak sebagai petugas upacara Sbb : IR UP Letkol Inf Krisna Pribudi, DAN UP Letda Inf Rozak, PA UP Letda Inf Usman, Pembaca Do’a PNS Sujatmiko

Dandim 0412/LU, Letkol Inf Krisna Pribudi Sebagai Irup Upacara mengungkapkan,” Mari bersama-sama memanjatkan do’a untuk arwah para pahlawan yang telah berjuang, dengan mengorbankan jiwa raga maupun harta benda miliknya demi merebut, mempertahankan serta menjaga tetap tegaknya NKRI.”Tegasnya.

Lanjutnya,”Adapun Data jasa-jasa para Pahlawan yang telah gugur
TNI – AD 61, TNI – AL 29, TNI – AU 14, POLRI 3 dan Pejuang sipil : 14
Jumlah 121 orang,” Terangnya.
Penulis : (Daf/and/Sap)
Editor : frk

About penulis penulis

Check Also

Ada Apa???,, Kelompok Tani desa Bumi Agung Marga Hebohkan Warga Sekitar

Lampung Utara Trienews.id : Di duga banyak kejanggalan dalam pembentukan Kelompok Wanita Tani di desa …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *